Ratusan kartu pos ini dibuat oleh 184 seniman dari Indonesia, Malaysia, Thailand, Hungaria, Afghanistan, Granada, Belanda, dan Jerman. Sejumlah kartu pos dengan gambar lucu, unik, hingga terkesan ...
Sejumlah kartu pos dengan gambar lucu, unik, hingga terkesan seram yang dipajang membuat para pengunjung terhibur. Misalnya saja, ada kartu pos bergambar mirip tenda Warung Pecel Lele Lamongan.